Bhabinkamtibmas Polsek Sukaresmi Laksanakan Gotong Royong Bersama Warga

    Bhabinkamtibmas Polsek Sukaresmi Laksanakan Gotong Royong Bersama Warga

    Polsek Sukaresmi Polres Cianjur Polda Jabar  – Polres Cianjur , Sebagai bentuk kepedulian terhadap warga masyarakat dan wilayah, Bhabinkamtibmas Desa Rawabelut Bripka Tedi Sukmana SH. menghadiri kegiatan gotong royong bersama warga binaannya dalam Pembangunan  Sekolah Menengah Kejuruan Nusa Bangsa

    Kapolres Cianjur AKBP Aszhari Kurniawan melalui Kapolsek Sukaresmi AKP Sudarsono S.Pd. mengatakan, Babinkamtibmas Desa Cikanyere ikut melakukan kegiatan gotong royong bersama warga dan untuk membangkit kebersamaan, silaturahmi dan semangat untuk warga masyarakat. 

    Kegiatan gotong royong yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas tetsebut merupakan bentuk adanya kehadiran Kepolisian di warga masyarakat serta ikut andil dalam kegiatan warga.

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Unit Patroli Polsek Pacet Polres Cianjur...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Jaga Situasi Wilayah Tetap Aman, Babinsa Koramil 1710-06/Agimuga Laksanakan Sosialisasi Larangan Miras Kepada Masyarakat
    Kapolri Berikan Kenaikan Pangkat Anumerta Kepada Bripka Andithya
    Evaluasi dan Harapan untuk Trans Metro Dewata dan Trans Sarbagita
    Divhumas Polri Ungkap Perkembangan lanjutan Sidang KKEP Kasus DWP 2024
    Awali Tahun 2025, Danlanud Sultan Hasanuddin Gelar Safety Meeting Bahas Keselamatan Terbang Dan Kerja

    Ikuti Kami