Personel Polsek Warungkondang Polres Cianjur Tingkatkan Patroli Malam Ciptakan Kamtibmas Yang Aman    

    Personel Polsek Warungkondang Polres Cianjur Tingkatkan Patroli Malam Ciptakan Kamtibmas Yang Aman      

    Polres Cianjur Polda Jabar – Personel Polsek Warungkondang Aptu Asep Jaenudin Pimpin kegiatan Patroli BLP (Blue Light Patrol), pelaksanaan kegiatan patroli dalam rangka menciptakan kondusifitas kamtibmas di wilayah Polsek Warungkondang dengan sasaran Perbankan, pertokoan dan titik rawan lainnya,

     

    Personel Polsek Warungkondang melaksanakan giat Patroli BLP ini memberikan pelayanan kepada masyarakat pengguna jalan dan antisipasi gangguan kamtibmas di tempat tempat rawan kejahatan di wilayah Polsek Warungkondang.

     

    “Kami selalu berupaya mencegah timbulnya gangguan Kamtibmas dengan melakukan patroli ke tempat – tempat Rawan seperti Perbankan / ATM yang berpontensi rawan timbulnya gangguan Kamtibmas serta menghimbau kepada warga masyarakat agar bersama sama untuk ikut dan menjaga situasi kamtibmas agar tetap kondusif, ” Pungkas Kapolres Cianjur Akbp Aszhari Kurniawan, S.H., S.I.K., M.Si. melalui Kapolsek Warungkondang Kompol Usep Nurdin, S.IP., MM.

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Personil Polsek Cugenang Polres Cianjur...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Patroli Malam Personel Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Koramil Bluluk Lakukan Fogging, Cegah Penyebaran DBD di Wilayah Binaan
    Bentuk Sikap Prajurit Yang Berdisiplin, Dandim 1710/Mimika Beri Pengarahan  Kepada Segenap Prajurit dan PNS Kodim
    Romo Paulus Kristian Seswantoko: Apresiasi Setinggi-tingginya kepada Polri dan TNI atas Dedikasi Selama Perayaan Natal dan Tahun Baru
    Kompolnas Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Operasi Lilin 2024
    Ketua Forum Studi Transportasi Apresiasi Polri Dalam Kelancaran Nataru 2024-2025

    Ikuti Kami